Kata otoriter cenderung banyak orang yang menafsirkan dengan pemaksaan pilihan pemimpin kepada bawahannya agar dilaksanakan atau seorang pimpinan yang mengharuskan segala kehendaknya terlaksana oleh bawahannya dan jaga sering ditafsirkan kepada seseorang yang berjiwa pemaksa, sampai-sampai orang lain dibuatnya tidak memiliki pilihan lain kecuali pilihan yang sudah ada, contoh yang pasti adalah dari sikap otoriter adalah orang tua, guru, dosen, manager, gubernur, dan Presiden.