Table Manner adalah skill utama yang dibutuhkan ketika sedang makan dan minum di restoran
fine dining atau acara formal. Dengan
table manner, kita bisa menikmati hidangan dengan etika yang sopan. Hal ini perlu dipelajari lebih dekat oleh para individu berkebutuhan khusus.
KEMBALI KE ARTIKEL