Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kertas Tisu, dan Dampaknya bagi Lingkungan

21 Desember 2020   07:06 Diperbarui: 21 Desember 2020   07:43 3611 1
Tisu merupakan salah satu barang yang seringkali ditemukan di kehidupan kita sehari-hari. Tisu ada berbagai macam jenisnya, ada tisu kering untuk wajah (facial tissue), tisu higienis, tisu basah, tisu dapur, dan lain sebagainya. Dilansir dari wikipedia.org, kertas tisu digunakan untuk membuat berbagai produk yang memiliki sifat dan kebutuhan mutu yang berbeda, yang mencakup kekuatan, daya serap, berat dasar, ketebalan, kecerahan, dan lain sebagainya. Tisu sejatinya digunakan sebagai alat pembersih, tergantung jenis tisu apa yang digunakan. Jika kita perhatikan di lingkungan sekitar kita, pasti banyak ditemukan penggunaan tisu, baik itu di rumah makan, toilet, di fasilitas kesehatan, bahkan di setiap rumah pun banyak yang menggunakan tisu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun