Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Anti Omek?

20 Januari 2017   21:15 Diperbarui: 20 Januari 2017   21:22 352 0
Anti-omek, begitulah setidaknya mahasiswa sekarang mengidentifikasi mereka yang juga sesama mahasiswa namun memiliki jiwa antipati maupun sentiment politik terhadap omek. Omek yang dimaksudkan disini adalah organisasi mahasiswa ekstra kampus yang memiliki dinamika pergerakan mahasiswa seperti HMI serta organisasi lainnya yang tidak termasuk dalam struktur formal birokrasi kampus namun memiliki kontribusi aktif terhadap pengembangan mahasiswa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun