Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Analisis Fenomena Kontroversial: Mengapa Selebriti Indonesia Yang Memiliki Kasus Malah Dijadikan Duta?

4 Oktober 2023   08:49 Diperbarui: 4 Oktober 2023   08:52 419 2
Beberapa kali kita dihadapkan pada sebuah fenomena yang cukup mengernyitkan dahi, yaitu fenomena yang cukup kontroversial diberitakan melalui beberapa portal berita di Indonesia. Fenomena yang dimaksud adalah selebriti yang terlibat dalam berbagai kasus kontroversial, baik itu terkait dengan hukum, moralitas, atau perilaku yang kontroversial, justru dijadikan duta oleh beberapa pihak atau lembaga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun