Kemacetan panjang kembali terjadi dijalur lintas Jambi - palembang yang diduga akibat banyaknya truk pengangkut batubara yang melintas di kawasan ini.Kemacetan Panjang di mulai dari jam 21:00. Warga berulang kali mengeluhkan kemacetan yang kerap terjadi, namun belum ada upaya dan tindakan tegas dari Pemerintah Provinsi Jambi untuk mengurai kemacetan ini
KEMBALI KE ARTIKEL