Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma Pilihan

Bukber dalam Perspektif Filosof Taman

18 Mei 2019   20:45 Diperbarui: 20 Mei 2019   10:14 115 0
Awalnya, di bulan ramadan ini saya yakin benar bahwa manejemen keuangan kita mungkin bisa lebih hemat karena seharian tidak ada ongkos perut yang mesti di isi kecuali saat berbuka dan sahur. Namun Buka Bersama (Bukber) datang bagai rayap. Biarpun hanya sekali, tapi pengeluaran yang dilakukan pun tidak main-main. Belum lagi sederet ajakan bukber disana-sini. Dari grup alumni-lah, dari grup kelas-lah, jurusan-lah, organisasi-lah. Entah siapa yang pandai buat mengkalkulasikan itu semua.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun