Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KPK Menjadi Jalur Penyelesaian Korupsi di Negeri Ini

16 Desember 2023   21:14 Diperbarui: 16 Desember 2023   21:32 70 0
Korupsi adalah salah satu kata yang tidak asing di telinga, ya benar karena banyaknya kasus korupsi yang meraja lela di negeri ini, setiap kalangan masyarakat hampir terindikasi pernah melakukan korupsi sebelumnya, sehingga Indonesia ditetapkan sebagai negara dengan darurat korupsi yang sangat tinggi, yaitu urutan ke-5 di Asia Tenggara, apakah ini merupakan hal yang baik untuk Indonesia? Tentu tidak, korupsi bukan hanya merugikan masyarakat, perusahaan ataupun keluarga si pelaku korupsi, namun juga merugikan negara, karena hampir semua kasus korupsi memberikan dampak yang besar bagi negeri ini. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun