Pada zaman penjajahan banyak yang elemen yang berjuang melawan bersama bersatu melawan penjajah. Satu sama lain membahu-bahu bergotong-royong. Perjuangan santri saat melawan penjajah itu dikatakan sebagai syahid. Mengapa demikian? Karena hal itu termasuk dalam melawan kebaikan dan jihad dijalan Allah.
KEMBALI KE ARTIKEL