Hey, hey, hey! Kabar gembira menghampiri warga Jakarta dan sekitarnya. Jakarta Fair Kemayoran (JFK), festival yang diresmikan oleh Presiden Soeharto pada 1968 kembali diselenggarakan tahun ini di Jakarta International Expo (JIEXPO) Kemayoran, Jakarta Pusat. Tahun 2024 menjadi tahun ke-55 sejak awal pagelarannya.
Festival yang lebih akrab disebut Pekan Raya Jakarta (PRJ) ini digelar sebagai ajang khusus untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Jakarta yang ke-497.Â
KEMBALI KE ARTIKEL