Klenik merupakan aktivitas yang berhubungan dengan hal mistis, gaib, supranatural, dan paranormal. Klenik kerap dikaitkan dengan hal yang tidak masuk akal atau diluar logika manusia sehingga tidak dapat dijelaskan secara ilmiah. Namun  tidak sedikit masyarakat indonesia masih mempercayai hal tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL