Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Suara Anak Muda Wujud Partisipasi Demokrasi

5 Desember 2023   09:40 Diperbarui: 5 Desember 2023   09:43 66 0
Demokrasi adalah sistem pemerintahan yang memberikan kekuasaan kepada rakyat. Dalam konteks ini, peran anak muda sangat penting dalam mempererat demokrasi di suatu negara. Anak muda merupakan generasi penerus bangsa yang memiliki energi, semangat, dan ide-ide segar untuk membawa perubahan positif. Dalam demokrasi, setiap individu memiliki hak untuk berpartisipasi dalam pengambilan keputusan politik dan sosial. Namun, untuk memastikan demokrasi berjalan dengan baik, perlu adanya partisipasi aktif dari semua elemen masyarakat, termasuk anak muda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun