Rainy berhenti sebentar. Â Ia menoleh ke bawah. Â Seekor kucing belang hitam mengorek dan mengaiskan kakinya sambil memperdengarkan suaranya yang menghiba. Mulanya Rainy hendak mengusir, tapi ia malah mengusap kepala kucing itu lantas mendorongnya lembut agar menjauh.
KEMBALI KE ARTIKEL