Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Motivasi Berwirausaha di Kalangan Gen - Z

18 November 2024   12:55 Diperbarui: 18 November 2024   13:48 24 0
Motivasi berwirausaha ialah dorongan seseorang yang dapat melakukan kegiatan wiraswasta dalam mencapai tujuannya. Dan dalam berwirausaha gen-z harus memiliki niat yang besar untuk memulai sebuah usaha atau membuka bisnis sendiri tentu sangat membuat gen- z untuk bersemangat dalam mempersiapkan segala sesuatunya. Dalam menjalankan sebuah bisnis yang tentunya bukan hal yang mudah dilakukan karena dalam memulai dan membuka usaha itu butuh kerja keras dan dapat banyak tantangan saat memulai bisnis tersebut maka para gen- z tidak boleh menyerah dalam membangun suatu apa yang kita ingin mulai. Dan gen-z harus dapat mengembangkan ide baru agar bisnis tersebut tetap berjalan dengan baik. Motivasi bukan hanya untuk perorangan dalam mencapai suatu tujuan pribadi ,tetapi bisa dapat berkontribusi dalam menciptakan pengurangan pengangguran dan membuka lapangan pekerjaan di dalam masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun