Seiring dengan perkembangan zaman, pertambahan penduduk yang meningkat menyebabkan produksi sampah juga semakin meningkat karena adanya pola konsumsi masyarakat yang juga semakin meningkat, diikuti dengan melimpahnya limbah rumah tangga. Untuk mengatasi hal ini, yang harus dilakukan adalah memilah sampah, sebagaimana diketahui sampah digolongkan menjadi dua jenis, yaitu sampah organik dan sampah anorganik.
KEMBALI KE ARTIKEL