Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Evaluasi Sumber Daya Alam: Pendekatan Akutansi untuk Masa Depan yang Lebih Baik di Wisata Sebangau Kota Palangka Raya Kalimantan Tengah

21 Mei 2024   15:41 Diperbarui: 23 Mei 2024   21:15 163 3
Taman Nasional Sebangau, terletak di Kota Palangka Raya , Kalimantan Tengah, merupakan salah satu Kawasan konservasi penting yang menawarkan keanekaragaman hayati yang luar biasa. Kota Palangka Raya, yang dikenal dengan keindahan alam dan kekayaan budayanya, memiliki potensi besar dalam pengembangan pariwisata berkelanjutan. Taman Nasional Sebangau, memerlukan evaluasi sumber daya alam yang komprehensif untuk memastikan keseimbangan antara konservasi dan pengembangan pariwisata. Dalam Upaya meningkatkan kualitas dan efisiensi oprasional, penting untuk melakukan evaluasi sumber daya alam yang digunakan dalam pengelolaan wisata ini. Kita akan membahas pentingnya pendekatan akuntansi dalam evaluasi sumber daya alam untuk masa depan yang lebih baik di Wisata Sbangau.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun