Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Menemukan Ketenangan di Balik Bayang-bayang Malam

22 Mei 2024   22:38 Diperbarui: 22 Mei 2024   22:44 392 5
Di bawah lampu jalan yang berkedip pelan,
terdengar suara langkah kaki yang hilang.
Bayang-bayang berdansa dengan angin malam,
mengikuti irama sunyi tanpa nyanyian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun