Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop Pilihan

Untuk Apa 2 Wartawan Prancis di Papua? Kepentingan Perancis di Pasifik Selatan

20 Agustus 2014   23:21 Diperbarui: 18 Juni 2015   03:01 640 21

Selain bertemu dengan salah satu kelompok dari faksi militer OPM yang baru-baru ini aktif (Baca : Puron Wenda, Eksistensi Sang Penumpah Darah di Tanah Papua), diketahui juga bahwa kedua orang ini bertemu dengan Presiden Negara Republik Federal Papua Barat (NRFPB), Forkorus Yoboisembut . NRFPB merupakan salah satu faksi politik OPM yang banyak dibicarakan saat ini karena menjadi salah satu faksi politik OPM yang diundang untuk rekonsiliasi di Vanuatu (Baca : Posisi Penting Komite Nasional Papua Barat (KNPB) dalam Diplomasi Perjuangan Papua di Vanuatu). Bila kompasianer Hamid Ramli mengindikasikan adanya jual-beli senjata atas pertemuan dua orang ini dengan kelompok Puron Wenda dan Enden Wanimbo karena pertemuan keduanya dengan anggota kelompok tersebut, lalu apa maksud kedua orang ini bertemu dengan Presiden Negara Republik Federal Papua Barat (NRFPB), Forkorus Yoboisembut? Berikut ulasannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun