Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Perubahan Iklim dan Dampak Lingkungan

18 Juni 2023   00:04 Diperbarui: 18 Juni 2023   00:06 143 0
Perubahan iklim menjadi isu global yang semakin mendesak untuk diatasi. Dampak lingkungan dari perubahan iklim sangat beragam, mulai dari kesehatan manusia hingga kerusakan lingkungan. Suhu udara yang meningkat dapat mempengaruhi kesehatan jantung dan memicu kerusakan pada otak. Perubahan iklim juga mempercepat tumbuhnya penyakit yang berhubungan dengan air, seperti diare dan dehidrasi akut. Cuaca dingin yang berlebihan juga bisa mengakibatkan daya imun tubuh menurun sehingga mudah terserang penyakit. Dan cuaca panas yang berlebihan akan mengakibatkan terjadinya penyakit dan dapat membuat orang lain sulit bekerja dan beraktivitas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun