Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Budaya Merawat Lingkungan Sekolahku

25 Februari 2022   08:48 Diperbarui: 25 Februari 2022   08:51 1003 5
Sekolah yang bersih, indah, rapi, dan sehat merupakan dambaan setiap warga sekolah. Suasana tersebut dapat terjadi jika setiap warga memiliki kepedulian yang tinggi akan makna kebersihan. Seperti program peduli dan berbudaya lingkungan hidup sekolah (PBLHS), merupakan aksi bersama, dengan kesadaran, berjejaring, berkelanjutan yang dilakukan sekolah untuk menerapkan perilaku ramah terhadap lingkungan sekitar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun