Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Workshop AKM: Antusiasme Pendidik Pembelajar Sekolah Marsudirini

24 Agustus 2021   22:13 Diperbarui: 25 Agustus 2021   05:04 375 2
Nadiem Anwar Makarim, B.A., M.B.A, selaku Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia saat ini sedang menyiapkan program unggulan untuk meningkatkan mutu generasi penerus bangsa. Salah satu programnya adalah adanya kebijakan Asesmen Kompetensi Nasional (AKM). AKM tidak lagi mengevaluasi capaian hasil belajar peserta didik secara individu, akan tetapi mengevaluasi serta memetakan sistem pendidikan berupa input, proses, dan hasil.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun