Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Mahasiswa KKN Untang Surabaya Dorong Inovasi Pengemasan Teh Daun Tin Untuk tingkatkan Daya Saing UMKM Desa Candiwatu

18 Januari 2025   11:00 Diperbarui: 18 Januari 2025   18:37 47 0
Desa Candiwatu, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, memiliki potensi sumber daya alam yang melimpah, salah satunya adalah daun tin yang dikenal kaya akan manfaat kesehatan. Sayangnya, potensi besar ini belum dimanfaatkan secara maksimal oleh masyarakat setempat. Meski telah mengetahui bahwa daun tin dapat diolah menjadi teh, masyarakat di desa ini belum memiliki inovasi yang memadai, baik dalam hal pengolahan maupun pengemasan. Hal ini menyebabkan produk teh daun tin dari desa ini kurang menarik dan sulit bersaing di pasar yang lebih luas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun