Makan adalah kebutuhan sehari-hari yang dilakukan oleh setiap orang, yang pasti dilakukan dimanapun dan kapanpun. Berbagai jenis makanan, dengan berbagai macam harga dapat kita temui saat ini diberbagai jenis tempat makan, mulai dari warung pinggir jalan, rumah makan hingga restoran mewah. Tapi bagaimana jika terdapat sebuah
warung makan pinggir jalan yang harga nya bisa mencapai budget untuk anda pergi berekreasi? Ya, itulah yang terjadi dan sedang
viral dikalangan masyarakat mengenai salah satu warung makan pinggir jalan yang harga nya tergolong sangat mahal.
KEMBALI KE ARTIKEL