Tahun 2004 ketika Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) dimulai, di sekolah-sekolah diajarkan lagi satu mata pelajaran yang disebut Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Teori tentang komputer diajar dalam kelas. Sekolah-sekolah yang sudah memiliki sejumlah perangkat komputer yang sebelumnya digunakan dalam pembelajaran komputer sebagai pelajaran tambahan/ekstra makin meningkatkan tatap muka di kelas dan praktek mengoperasikan komputer di laboratorium komputer sesuai acuan KBK.
KEMBALI KE ARTIKEL