Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Tingkatkan Profesionalisme Local Guide Sentul, Dosen UPI YAI dan IP Trisaksi Adakan Pelatihan

26 Agustus 2023   22:00 Diperbarui: 26 Agustus 2023   22:55 395 0
Sentul, [26/8/2023] - Dalam rangka meningkatkan profesionalisme dan keamanan dalam industri pariwisata, Paguyuban Local Guide  Sentul (PLGS) bekerja sama dengan  empat dosen dari Universitas Persada Indonesia YAI (UPI YAI) dan IP Trisakti untuk  menyelenggarakan pelatihan manajemen risiko dan tanggap darurat pertama. Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Kemitraan Masyarakat (PKM) yang didanai oleh Kemendikbudristek Tahun Anggaran 2023, sebagai wujud pengabdian para dosen kepada masyarakat, yang dalam hal ini para pemuda desa lokal yang diberdayakan sebagai local guide. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun