Metode variable costing adalah metode penentuan harga pokok produksi dimana yang hanya memasukkan biaya-biaya yang bersifat variabel ke dalam harga pokok produksi. Sedangkan untuk biaya produksi tetap dianggap sebagai period cost. Dikarenakan seluruh biaya tetap dianggap period cost, maka tidak ada biaya tetap yang belum dibebankan pada periode tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL