Selama ini saya selalu membayangkan bahwa limbah peternakan itu adalah kotoran sapi yang sudah bercampur dengan jerami yang dijadikan alas kandang seperti yang saya lihat di kampung halaman saya. Ketika kandang dibersihkan otomatis kotoran sapi sudah bercampur sempurna dengan jerami dan limbah pertanian lain yang dapat digunakan sebagai alas kandang.
KEMBALI KE ARTIKEL