Surat kabar atau media cetak merupakan suatu tulisan yang diwadahi dengan kertas untuk menuangkan informasi maupun pemberitaan. atau yang biasa disebut dengan koran. Koran juga tidak hanya berisi tentang berita saja tetapi terdapat tts dan komik untuk menghibur pembaca agar tidak jenuh pada saat membaca, dan terkadang juga terdapat iklan didalamnya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL