Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengertian, dan Peran Ekonomi Regional Dalam Pembangunan Berkelanjutan

31 Oktober 2022   00:41 Diperbarui: 31 Oktober 2022   00:52 2836 1
Ekonomi regional adalah salah satu cabang ilmu dalam ilmu ekonomi yang dapat mengembangkan dan melengkapi ilmu ekonomi tradisional sehingga dapat menyelesaikan permasalahan sosial ekonomi yang terus mengalami perubahan pada suatu wilayah. Ekonomi regional atau bisa disebut ekonomi wilayah merupakan ilmu yang membahas kegiatan ekonomi yang berfokus pada wilayah spasial tata ruang. Ekonomi regional memiliki beberapa peranan penting dalam penentuan kebijakan ekonomi daerah seperti menentukan sektor potensi unggulan untuk dikembangkan, menganalisis potensi ekonomi, ketersediaan fasilitas wilayah, dan kepadatan penduduk.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun