Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Universitas Nurul Huda Ajak Ibu-ibu PKK Desa Riang Bandung Ciptakan Keripik Pepaya yang Menggugah Selera

22 Juli 2024   20:58 Diperbarui: 22 Juli 2024   21:01 171 0
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Nurul Huda menggelar kegiatan inovatif dengan mengajak ibu-ibu PKK di Desa Riang Bandung untuk membuat keripik pepaya. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk memberdayakan masyarakat, tetapi juga untuk memberikan peluang ekonomi baru bagi ibu-ibu di desa tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun