Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Perkara Bahasa Lisan

24 September 2012   17:14 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:47 148 1

Saya selalu bingung jika diminta oleh teman berwarganegara asing untuk mengajarkan beberapa kalimat bahasa Indonesia padanya. Kebingungan saya bukan disebabkan oleh ketidaktahuan saya akan kalimat-kalimat yang sebaiknya saya ajarkan, namun oleh ketidaktahuan saya akan versi bahasa Indonesia yang sebaiknya saya ajarkan. Intuisi pertama saya adalah mengajarkan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Akan tetapi, pada kenyataannya, dalam percakapan sehari-hari, jarang sekali orang Indonesia menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun