Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MTsN 1 Bantul Adakan Tes Peringkat Tahfiz Triwulan 2

7 Desember 2024   09:28 Diperbarui: 7 Desember 2024   09:30 54 0
Bantul (MTsN 1 Bantul) -- MTs Negeri 1 Bantul mengadakan tes peringkat tahfiz triwulan 2. Tes peringkat tahfiz diikuti oleh seluruh siswa MTsN 1 Bantul dengan setoran sesuai capaian masing -- masing. Tes diadakan pada Jumat -- Rabu (6-11/12/2024) bertempat di Musala Daarul Ilmi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun