Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MTsN 1 Bantul Laksanakan Tes Peringkat Tahfiz Triwulan 1

7 Oktober 2024   08:54 Diperbarui: 7 Oktober 2024   09:25 44 1
Bantul (MTsN 1 Bantul) -- MTs Negeri 1 Bantul melaksanakan tes peringkat tahiz atau tes tafidzul Quran. Tes dilaksanakan pada Senin -- Kamis (7-10/10/24) bertempat di Musala Daarul Ilmi. Tes diikuti oleh 89 siswa kelas 7, 71 siswa kelas 8, dan 49 siswa kelas 9 dengan 9 penguji. Materi tes sesuai dengan capaian masing -- masing siswa. Tes peringkat tahfiz bertujuan untuk mengevaluasi capaian hafalan yang dari setiap siswa. Jumlah minimal ayat yang disetorkan adalah 1/4 juz dari Juz 30 atau Juz 1. Ada beberapa siswa yang menyetorkan Juz 29.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun