Seorang anak merupakan sebuah anugrah terindah yang di berikan oleh Allah kepada orang tua yang melalui perantara seorang wanita, yang sebagaimana wanita tersebut akan menjadi seorang orang tua sekaligus seorang ibunya. Pemberian anugerah ini tentu saja disertai dengan tanggung jawab dalam merawat dan membimbing mereka untuk menjadi manusia yang dimana akan mengenal dirinya dan mengetahui siapa penciptanya. Para orang tua sangatlah penting dalam hal perkembangan akhlak dan karakter anak untuk masa keselanjutannya nanti. Orang tua selalu berharap anaknya akan berkembang menjadi lebih baik dan menjadi anak yang berguna bagi nusa dan bangsa-bangsanya kelak.
KEMBALI KE ARTIKEL