Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Pengaruh Penggunaan Media Sosial Terhadap Generasi Milenial

30 April 2024   11:59 Diperbarui: 1 Mei 2024   18:38 242 0
Di zaman Modern ini, penggunaan media sosial telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, khususnya bagi generasi milenial. Fenomena ini membawa dampak signifikan terhadap berbagai aspek kehidupan, termasuk interaksi sosial. kehadiran media sosial memberikan platform yang memungkinkan individu untuk terhubung, berbagi informasi, dan berkomunikasi dengan cepat. Namun, seiring dengan perkembangan tersebut, muncul pertanyaan kritis tentang dampaknya terhadap kesejahteraan psikologis, terutama dalam konteks kecemasan sosial. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun