Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pendidikan Kewarganegaraan sebagai Pendidikan Karakter dan Motivator

15 Maret 2023   10:45 Diperbarui: 15 Maret 2023   10:47 459 0
Pendidikan kerap menjadi salah satu isu yang ramai diperbincangkan oleh masyarakat. Hal ini tidak lepas dari pentingnya pendidikan bagi seseorang dan melalui pendidikan, seseorang dapat tumbuh menjadi pribadi yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar. Dalam ranah pendidikan, tentu bidang akademik bukanlah satu-satunya yang perlu diperhatikan. Di samping itu, bidang di luar akademik seperti pendidikan karakter juga harus mendapatkan perhatian yang cukup, baik dari pemerintah, dinas terkait, maupun dari pihak-pihak yang terlibat langsung dalam dunia pendidikan. Pentingnya pelaksanaan pendidikan karakter membuat pemerintah kini menetapkan beberapa mata kuliah wajib. Salah satunya adalah Pendidikan Kewarganegaraan yang saat ini wajib diberikan di seluruh perguruan tinggi di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun