Pada Sabtu (27/07/24), mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Diponegoro yang bertugas di Desa Rowosari, Kecamatan Limpung, Kabupaten Batang, meluncurkan sebuah program inovatif dengan memanfaatkan aplikasi e-commerce Shopee untuk mempromosikan produk emping melinjo dari UMKM lokal. Program ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing produk lokal dengan memanfaatkan teknologi digital untuk memperluas pasar.
KEMBALI KE ARTIKEL