Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum Pilihan

Apakah Kerja KPK Itu Hanya "Nangkapin" Orang?

16 Oktober 2018   14:01 Diperbarui: 16 Oktober 2018   14:19 570 1
Salah satu lembaga negara yang masih dipercaya masyarakat adalah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kinerja KPK yang cukup moncreng dalam hal menangkap para pelaku korupsi, bahkan dengan cara OTT (Operasi Tangkap Tangan) layak diapresiasi. Tapi kalau prilaku korupsi masih menjadi-jadi di negeri ini, lalu KPK hampir setiap hari melakukan OTT, apakah itu kabar baik bagi negeri ini?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun