Mohon tunggu...
KOMENTAR
Edukasi Artikel Utama

Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 4 Tahun

17 Mei 2015   10:01 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:54 275 0
Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 4 Tahun Setiap anak memiliki umur biologi dan umur kronologis, yang disebut umur biologis adalah dimana umur tersebut merupakan hitungan dimana seorang anak mencapai perkembangan dalam dirinya, Nah sedangkan umur kronologi ialah hitungan umur seorang anak dari sejak lahir sampai dia sekarang, misalkan umurnya 4 tahun tapi anak tersebut masih melakukan gerakan – gerakan tahapan perkembangan pada umur 3 tahun, berarti umur kronologisnya 4 tahun namun perkembanganya masih pada umur 3 tahun.

Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 4 Tahun

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun