Mohon tunggu...
KOMENTAR
Segar

Hindari Tidur Setelah Sahur

27 Maret 2023   13:58 Diperbarui: 27 Maret 2023   14:18 304 3
Sebagian besar masyarakat kita masih banyak yang memiliki kebiasaan tidur setelah makan sahur. Padahal kebiasaan tersebut bisa berdampak buruk pada kesehatan tubuh. Tak bisa dipungkiri rasa kantuk yang muncul setelah makan sahur, membuat kita justru memiliki pola tidur yang salah. Setelah makan sahur, lambung butuh waktu sekitar 2 jam, untuk mencerna sari-sari makanan dan mengolahnya menjadi energi. Jika langsung tidur, akan berdampak menganggu pencernaan dan penyerapan nutrisi tubuh. Selain itu makanan yang tidak tercerna dengan baik akan menimbulkan berbagai masalah kesehatan diantaranya: 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun