KOMENTAR
Puisi
Pilihan
Ketika Kupinta Sepasang Mata Saja!
1 Juni 2022 19:44
Diperbarui: 13 Juni 2022 18:11
724
38
Sepasang Mata. Iya, sepertinya tak semua manusia dan hamba sahaya memilikinya Bersolek dengan cantik dan merawat nya adalah secerca aura yang ia miliki tuk memanjakan mu. Sepasang Mata. Terkadang salah makna dan kocar kacir dalam penggunaan nya menuai kritik dan cercaan yang menghakimi Lirikan yang ia kedipkan kepadamu bisa jadi marabahaya dan tak bisa dianggap omong kosong olehmu Sepasang Mata...! Iya, aku memiliki semuanya Sepasang Mata...! Iya, Tapi aku hanya memiliki satu saja Sepasang Mata...! Jangan kau katakan itu, kau menyinggung ku secara halus, kerana aku tak mempunyai semua itu. Hingar bingar keputus asaan Seperti hari ini. Yang ku torehkan adalah menggores hampa saja, bising nya suara hingga lontaran kata . Kupu kupu cantik, pelangi indah, jejak jejak takdir yang seharusnya ku jajaki dengan mata, semua sirna. Anganku yang tak sampai
KEMBALI KE ARTIKEL