Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Artikel Utama

"Dinginnya Matahari" Perisher Valley

12 Juli 2017   15:33 Diperbarui: 13 Juli 2017   10:39 970 2
Mungkin saat ini oz (dibaca aussie) lagi dingin - dinginnya. Negara ini sedang dilanda musim dingin selama beberapa bulan kedepan. Sebelum berangkat dan tinggal di Sydney, saya sudah menulis "main salju" kedalam Australia Bucket List saya. Kebetulan beberapa teman yang sama - sama tinggal di  Sydneyngajakin ke Snowy Mountains, tanpa pikir panjang saya langsung meng-iyakan ajakan mereka. ( lumayan buat nyoret bucket list gua :D).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun