Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Strategi Media TV di Era Industri 4.0 dalam Upaya Menjaga Eksistensinya

3 Mei 2021   19:51 Diperbarui: 3 Mei 2021   19:52 1305 1
Industri 4.0 mengantarkan kita ke zaman modern yang sebagian kegiatan sudah terkoneksikan ke internet. Industri pertelevisian menghadapi persaingan dengan media-media online yang lebih mudah diakses oleh pengguna dimanapun dan kapanpun. Hal ini harus membuat stasiun televisi untuk terus berinovasi agar menarik. Kemajuan teknologi di era Industri 4.0 juga memajukan penyebaran informasi. Perilaku masyarakat di industri 4.0 khususnya di bidang informasi sudah banyak berubah, karena dulu masyarkat gemar mengkonsumsi media massa namun sekarang lebih gemar mengkonsumsi informasi pada media sosial.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun