Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

KKN UPGRI; Save Mangrove for Future

28 Februari 2015   05:02 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:23 150 2

Bakau adalah ekosistem yang berperan penting dalam keseimbangan lingkungan. Akar bakau mempunyai fungsi sebagai penyangga tanah sehingga dapat menghindari erosi. Dengan demikian, bakau perlu dilestarikan guna menjaga keseimbangan alam, khususnya daerah pesisir pantai. Sayangnya, masyarakat kurang menyadari akan arti penting bakau bagi kehidupan. Minimnya pengetahuan masyarakat menimbulkan ketidakacuhan masyarakat pada ekosistem yang satu ini. Bakau hanya dianggap sebagai tanaman yang selayaknya tumbuh di pantai tanpa arti tertentu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun