Saya yakin, jika warga Indonesia ditanya, pasti semua sudah lelah menghadapi pandemi. Tak hanya lelah fisik, tapi juga lelah pikiran. Pokoknya lelah semuanya. Sementara, menghadapi pandemi ini sama sekali tak boleh lelah. Harus tetap semangat dan punya motivasi.
KEMBALI KE ARTIKEL