Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) menuding Djarum melakukan eksploitasi anak melalui program audisi beasiswa bulutangkis Djarum Foundation. Djarum pun tak ambil pusing. Pabrik rokok yang berpusat di Kudus itu mengambil keputusan menghentikan audisi bulutangkis tersebut mulai 2020 mendatang.
KEMBALI KE ARTIKEL