Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Mengisi Pergantian Malam Tahun Baru Warga Dusun Glanggang Adakan Majelis Sholawat

2 Februari 2024   06:01 Diperbarui: 2 Februari 2024   06:17 220 2
Endeavor 128 News, Mengabarkan, (31/12/2023) . Setiap tahunnya, seluruh manusia di seluruh dunia merayakan peringatan malam  pergantian tahun beru masehi.  Peringatan ini tidak hanya menjadi momentum tahunan seperti biasanya, tetapi juga menjadi momen untuk berkumpul bersama keluarga, sanak saudara, dan masyarakat luas.

Memperingati malam tahun baru tidak hanya dirayakan di alun-alun atau tempat wisata saja, tetapi juga di berbagai tempat di seluruh Indonesia. Kegiatan ini seringkali diisi dengan kegiatan bakar-bakar, makan bersama, konser, panggung hiburan dan lain sebagainya. namun untuk masyarakat dusun Glanggamg peringatan malam tahun baru dengan mengadakan majelis sholawat. Masyarakat dari berbagai lapisan ikut serta merayakan kebahagiaan ini dengan penuh kekhusyukan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun