Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Wanita Karir dan Disfungsi Ibu dalam Keluarga

30 April 2017   17:45 Diperbarui: 30 April 2017   17:51 342 3
Masyarakat Indonesia merupakan masyarakat komsumtif ini terbukti dari menurunnya marginal propensity to save (MPS) dan meningkatnya marginal propensity to consumtion (MPC) selama tiga tahun terakhir (2012-2015). Tercatat Gross national savings GDP Indonesia terbesar 30,87 persen. Angka tersebut dibawah cina yang sebesar 48,87 persen, singapura 46,73 persen, dan korea 35,11 persen. (pikiran-rakyat.com). Gaya hidup konsumtif ini menyebabkan tuntutan kebutuhan hidup keluarga yang semakin besar. Kebutuhan ini menjadi awal dari masalah yang serius apabila kepala keluarga tidak mampu memenuhinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun