Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

[Kampretjebul3] Festival Jenang Solo 2015

26 Februari 2015   21:20 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:28 195 4

Pada tanggal 15-17 Februari lalu, kota  Solo dihebohkan oleh perhelatan yang cukup spektakuler, yaitu Festival Jenang Solo , sekitar 51  Kelurahan ikut berpartisipasi mengikuti Festival dan tidak kurang dari 32.000  takir( semacam mangkuk tradisional yang terbuat dari daun pisang) jenang dibagikan secara cuma-Cuma kepada masyarakat dans ekaligus mendapatkan penghargaan dari  MURI dan dibuka langsung oleh Menteri Perindustrian Bpk. SalehHusin. Yang diselenggarakan di pusat Kota Solo yaitu di daerah Ngarsopuro  Jl. Diponegoro persis di depan Mangkunegaran. Masyarakat benar-benar diberikan suguhan event yang luarbiasa, dari hiburan seni  berbagai daerah di Indonesia sampai menikmati Jenang secara gratis

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun