Lagi, lagi, dan terjadi lagi, Bukan kisah baru mungkin hal ini terjadi di Indonesia. Pasalnya dari akhir Desember 2021 hingga saat ini inflasi Indonesia yang di gadang gadang sedang naik dimata dunia malah bertolak belakang dengan kenyataan. Dari harga cabai yang melejit disusul kelangkaan minyak goreng membuat gembor sana sini hingga menancapkan stigma negatif bahwa "lebih baik harga minyak mahal daripada harus langka".
KEMBALI KE ARTIKEL